Cara mengatur Social Meta Pada situs WordPress

social meta berfungsi untuk mengatur  apabila link website kita ada yang memasangnya pada media social seperti facebook .. dengan social meta kita bisa mengatur diskripsi dari artikel kita bahkan juga mengatur gambar preview yang akan tampil pada alamat link tatuan yang di tempel pada social media plugin yang bisa kita gunakan adalah All In One

Cara jitu Mendatangkan Visitor di Blog

blog yang ramai atau banyak yang mengakses adalah dambaan dari setiap blogger. banyak yang dilakukan oleh blogger seperti melakukan optimisasi seo besar besaran, memasang backlink dimanapun tetapi tidak menghasilkan pengunjung yang diharapkan 1. Rutin melakukan Posting kunci utama menulis blog adalah “melakukan postingan rutin” , tetapi jangan copy paste, dengan copy paste membuat blog kita

4 Plugin SEO Terbaik di tahun 2015

WordPress sekarang adalah cms yang paling banyak digunakan didunia, diakrenakan cara menggunakannya sangat mudah dan memiliki banyak kemampuan, wordpress juga dikenal memiliki seo yang sangat bagus dibandingkan dengan cms lain. Salah satu yang membuat WordPress powerful adalah adanya plugin. Dan untuk urusan SEO, ada beberapa plugin SEO yang mampu mengoptimasi setiap postingan pada WordPress sehingga

Istilah yang sering dipakai Blogger Indonesia

berikut saya akan menuliskan beberapa ungkapan2 yang sering dipakai oleh blogger indonesia, terkadang banyak sekali istilah ini digunakan saat posting di blog atau menuliskan di kolom komentar, berikut adalah kata2 tersebut yang mungkin agan2 belum tau: Adblock: Adds-on/pengaya untuk memblokir iklan di blog/web Ads: Iklan Adsense: situs PPC milik Google Advertiser: orang yang memasang iklan, seorang

Beberapa Fakta Unik Google Adsense

siapa sih yang tidak kenal dengan Google? ya,, google adalah suatu perusahaan besar yang memiliki banya cabang disana, diantaranya yang dikenal dari para Blogger adalah Google Adsense, google adsense adalah program pengiklanan dari google. publisher akan memperoleh gaji dari google yang diperoleh oleh pengiklan, yang nantinya iklan tersebut akan dipasang di web publisher. para blogger tentunya

Cara Membagi file SQL Database yang besar

terkadang kita di sulitkan dengan masalah melakukan upload file yang sangat besar ke phpmyadmin, bisa juga karena batas limit dari phpmyadmin itu sendiri atau mungkin takut gagal ditengah jalan, solusinya kita bisa membagi sql tersebut dan melakukan upload satu per satu dalam database program yang dibutuhkan adalah sql splitter bisa anda download disini setelah itu

Trik Memindahkan Hosting Non Cpanel ke Cpanel dengan Cepat

mungkin anda akan kesulitan memindahkan web anda dari hosting non cpanel seperti idhostinger dan lain sebagainya ke web hosting premium yang menggunakan cpanel. ada cara manual yaitu dengan cara memindahkannya dengan mendownload data2 website pada file manager, tetapi kali ini saya akan membahas cara “dengan cepat” , walaupun tidak memiliki akses root pun tetap bisa dilakukan