Cara Transfer file ke VPS di iOS/iPadOS

Okt 19, 2020 | KB, VPS Windows / Forex

terkadang kita perlu melakukan transfer file misal EA atau bisa juga file lain ke VPS atau sebaliknya. jika dari pc kita tinggal copy paste dari komputer ke vps , namun di hp sedikit lebih rumit caranya. namun tetap mudah, berikut caranya:

Step 1 masuk ke aplikasi Remote Desktop

Step 2 tap icon lalu klik edit

scroll kebawah lalu aktifkan Storage

Step 4 lalu keluar dan masuk ke aplikasi iOS bernama Files , masuk ke iPhone storage => lalu masukan file yang ingin anda transfer ke vps ke folder tersebut . seperti gambar dibawah saya ingin mentransfer Foto Bagus kedalam vps

Step 5 lalu masuk ke VPS terus buka Explorer, lalu anda akan menemukan file dalam folder Documents on (nama perangkat)

setelah itu , anda bisa lakukan copy paste saja . sedangkan jika ingin melakukan transfer dari vps ke pertangkat, tinggal copy saja dan paste ke drive tersebut . otomatis file akan muncul di folder RD Client pada aplikasi files